Skip to main content
Pemangku Kepentingan

International Rivers (IR)

Deskripsi

IR melindungi sungai dan membela hak masyarakat yang bergantung pada sungai. Organisasi ini berupaya menciptakan dunia di mana kebutuhan akan air dan energi terpenuhi tanpa mencemari alam atau menambah jumlah kemiskinan, serta di mana masyarakat senantiasa memegang hak untuk berpartisipasi dalam keputusan yang berdampak pada hidupnya.

 

IR berfokus pada hak asasi manusia, peningkatan kekuatan akar rumput, ekosistem air bersih dan keanekaragaman hayati, akuntabilitas perusahaan, dan keadilan iklim.

Sumber(-sumber) Deskripsi

Adapted from International Rivers (IR), “About, accessed in 2022, View the Website; International Rivers (IR), “Issues,” accessed in 2022, View the Website.

Alamat(-alamat) Email
Situs Web
Alamat(-alamat) Kantor

No. 344 20th Street, Oakland, 94612, United States

Alamat(-alamat) Surat-menyurat

International Rivers, No. 344 20th Street, Oakland, 94612, United States

Nomor(-nomor) Telepon

+1 510-848-1155

Akun(-akun) Media Sosial